Jelang PPKM, Polsek Kedamean Gencar Gelar Operasi Yustisi

POTRETJEMBER.COM - Gresik - Menjelang Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang di laksanakan di Jawa-Bali Khususnya Wilayah Gre...



POTRETJEMBER.COM - Gresik - Menjelang Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang di laksanakan di Jawa-Bali Khususnya Wilayah Gresik, guna mencegah meningkatnya kenaikan angka Covid-19, Maka Jajaran Polsek Kedamean Polres Gresik Secara intensif gencar melaksanakan Ops.Yustisi di cafe-cafe atau warkop di wilayah Kecamatan kedamean dan kegiatan kali ini Dipimpin langsung Kapolsek Kedamean Polres Gresik AKP H. Ali Syaiful SH.MH. Sabtu (09/01/2021).

operasi yustisi yang dilaksanakan secara mobile tsb berhasil menindak 20 orang dengan teguran lisan, mereka yang diberi teguran lisan mayoritas karena memakai masker tidak dengan benar.

Kapolres Gresik AKBP Arief Fitrianto SH, S.I.K.MM melalui Kapolsek Kedamean AKP H. Ali Syaiful SH.MH menjelaskan operasi yustisi ini juga memberikan himbauan dan sosialisasi kepada warga masyarakat untuk sadar akan pentingnya melaksanakan protokol kesehatan dimasa pandemi ini.

"Mengingat jumlah orang yang aktif terpapar Covid-19 semakin meningkat, gunakan selalu masker, menjaga jarak ketika berinteraksi dengan orang lain, rajin cuci tangan pakai sabun/handsaniteser dan hindari kerumunan, semoga pandemi covid-19 segera berlalu," imbuhnya. (Hari)

COMMENTS

Nama

Bisnis Desa Hukum Jember Kebudayaan Keriminal Kesehatan Kriminal Nasional Olahraga Olehraga Opini Pemerintah Pemerintahan Pendidikan Peristiwa Politik Prestasi Religi Sosial Sosialisasi Wisata
false
ltr
item
POTRET JEMBER.COM: Jelang PPKM, Polsek Kedamean Gencar Gelar Operasi Yustisi
Jelang PPKM, Polsek Kedamean Gencar Gelar Operasi Yustisi
https://1.bp.blogspot.com/-3f15RKorGCY/X_p1UGwarCI/AAAAAAAAHkQ/jZHOyM3uhDwq3Q3o-KRPxfOnwNVoeACDwCLcBGAsYHQ/s320/IMG-20210110-WA0002.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-3f15RKorGCY/X_p1UGwarCI/AAAAAAAAHkQ/jZHOyM3uhDwq3Q3o-KRPxfOnwNVoeACDwCLcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20210110-WA0002.jpg
POTRET JEMBER.COM
http://www.potretjember.com/2021/01/jelang-penerapan-pembatasan-kegiatan.html
http://www.potretjember.com/
http://www.potretjember.com/
http://www.potretjember.com/2021/01/jelang-penerapan-pembatasan-kegiatan.html
true
7543246334642126740
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy